Peduli Dunia Pendidikan, Kasat Binmas Polres Gresik: Bijaklah Menggunakan Handphone

- Redaksi

Selasa, 19 Juli 2022 - 17:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peduli Dunia Pendidikan, Kasat Binmas Polres Gresik: Bijaklah Menggunakan Handphone

Gresik – Lensapolri.com–Banyaknya pelajar yang menggunakan handphone hingga tingkat Sekolah Dasar (SD) membuat Kasat Binmas Polres Gresik AKP Sujiran memberikan pesan. Pesan diberikan kepada para pelajar di SD Muhammadiyah 1 dan 2 Kabupaten Gresik, Selasa (19/07/2022).

Baca Juga :  Kapolda NTB Diberi Penghargaan Gelar Adat Oleh Masyarakat Adat Sembalun Lotim

Sebagaimana tugas pokoknya yang diamanatkan dalam undang-undang nomor 2 Tahun 2002 diantaranya sebagai pemelihara keamanan dan ketertiban masyarakat maka Polri dituntut aktif berinteraksi dengan masyarakat termasuk pelajar.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pelajar saat ini intens berhubungan dengan gadget atau handphone baik dalam keperluan pendukung proses belajar.

Baca Juga :  Lapas Binjai Kanwil Kumham Sumut Diperkenalkan Latihan Bela Diri Kempo

Dan ternyata gadget atau handphone ini disamping membantu dalam aktivitas pembelajaran ternyata juga berpeluang memberikan dampak negatif seperti menjadi kecanduan game online, penyalahgunaan media sosial, dan lain sebagainya.

Kapolres Gresik AKBP Mochamad Nur Azis melalui Kasatbinmas Polres Gresik AKP Sujiran dengan intens sampaikan sosialisasi terkait dampak penggunaan handphone ini khususnya kepada pelajar.

Baca Juga :  Bawaslu Badung Raih Kehumasan Terbaik Tingkat Nasional

“Mari sama-sama bijak dalam menggunakan gadget atau handphone, jangan sampai disalahgunakan larut dalam permainan game online sampai berdampak kepada kesehatan dan lainnnya,” tegasnya.

Rep — Hendy

Red– Rham

 

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 00:02 WIB

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Berita Terbaru