Kapolres Hadiri Olahraga Bersama Peringatan HKGB Ke 70 Bhayangkari Cabang Sragen

- Redaksi

Jumat, 5 Agustus 2022 - 14:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Hadiri Olahraga Bersama Peringatan HKGB Ke 70 Bhayangkari Cabang Sragen

SRAGEN – Lensapolri.com — Kapolres Sragen AKBP Piter Yanottama hadir dalam acara olah raga bersama yang di selenggarakan Pengurus Bhayangkari Cabang Sragen.

Olah raga bersama berupa gowes bareng dan senam massal digelar dalam rangka memperingati Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari (HKGB) Ke 70 Bhayangkari Cabang Sragen, Jumat (05/07/2022).

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Gowes dimulai pukul 05.30 bertempat di lapangan Mapolres Sragen, dipimpin langsung Ketua Bhayangkari Cabang Sragen nyonya Cici Piter Yanottama.

Baca Juga :  Evi Silviadi Soroti Ketidakadilan Kasus Hendra Yowargana yang Dimenangkan di Kasasi

Ada yang berbeda dari olah raga bersama ini, yakni akumulasi kebersamaan antara Bhayangkari para istri anggota Polri, Persit para istri anggota TNI, Polwan, serta anggota Polri yang di wujudkan dalam sinergitas dan soliditas melalui berbagai kegiatan yang salah satunya olah raga bersama ini.

Warna warni seragam peserta yang hadir semakin menyemarakkan acara ulang tahun untuk organisasi Bhayangkari yang Ke 70 ini.

Baca Juga :  Brigif 14/Mandala Yudha Gelar Karya Bakti Bersama Masyarakat Sajira

Kapolres Sragen bersama para pejabat utamanya nampak mengenakan kaos olah raga berwarna kuning, sedangkan warna pakaian olah raga pink dikenakan oleh Bhayangkari Cabang Sragen, warna Hijau dikenakan oleh para Persit Kartika Candra Kirana para istri anggota TNI Kodim 0725 Sragen, serta para Polisi Wanita nampak mengenakan kaos olahraga berwarna merah.

Dari pantauan media, kehangatan dan kebersamaan nampak sekali terlihat dari acara ini.

Olahraga dimulai dengan gowes bareng. Goweser Bhayangkari, Persit serta Polwan ini dilepas langsung oleh Kapolres Sragen, dilanjutkan dengan senam massal serta ramah tamah dengan menikmati cita rasa soto dan bakso yang di sajikan panitia.

Baca Juga :  KKL serdik Sespimma Angkatan 68, Brigjen Pol Mardiyono bagi Ratusan Paket Sembako

Alunan musik dari grub band yang diundang oleh Kapolres Sragen, turut menambah suasana semakin hangat, dimana pada puncaknya, para peserta olah raga bersama berjoget bareng mengiringi alunan lagu yang di nyanyikan oleh nyonya Cici Piter bersama sama para pengurus Bhayangkari lainnya.

(Vio Sari/Humas)
Rhamdan/Red

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dirbinmas Polda Bali Buka Fun Run 5K HUT Ke-45 Satpam di Bali Meriahkan Tahun Baru 2026
Personel Polres Bangli Berikan Atensi Penuh Kunjungan Wisatawan di Obyek Wisata Penelokan Kintamani
Atensi giat kunjungan wisatawan di seputaran dermaga danau batur
Sat Samapta Polres Bangli Laksanakan Pergelaran Blue Light Patrol di Pusat Keramaian Kota Bangli pada Malam Hari
Terjaminnya Kenyamanan Peribadatan Umat Kristiani, Sat Samapta Laksanakan Pengamanan di Gereja Marga Rahayu Bangli
Pengamanan Humanis, Lalu Lintas Kondusif Satgas Kamsel Pastikan Stabilitas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Kapolda Bali Apresiasi Sinergi Personel dan Masyarakat, Operasi Lilin 2025 Berjalan Aman dan Kondusif
Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Mengwi Laksanakan Patroli dialogis di Kawasan Pasar Tradisional
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 12:32 WIB

Dirbinmas Polda Bali Buka Fun Run 5K HUT Ke-45 Satpam di Bali Meriahkan Tahun Baru 2026

Minggu, 4 Januari 2026 - 12:28 WIB

Personel Polres Bangli Berikan Atensi Penuh Kunjungan Wisatawan di Obyek Wisata Penelokan Kintamani

Minggu, 4 Januari 2026 - 12:20 WIB

Atensi giat kunjungan wisatawan di seputaran dermaga danau batur

Minggu, 4 Januari 2026 - 11:33 WIB

Sat Samapta Polres Bangli Laksanakan Pergelaran Blue Light Patrol di Pusat Keramaian Kota Bangli pada Malam Hari

Minggu, 4 Januari 2026 - 11:04 WIB

Terjaminnya Kenyamanan Peribadatan Umat Kristiani, Sat Samapta Laksanakan Pengamanan di Gereja Marga Rahayu Bangli

Berita Terbaru