Pemilik Ponpes Al Washilah Jakarta Barat, Apresiasi Penanganan Kasus Penembakan Brigadir Yoshua

- Redaksi

Rabu, 10 Agustus 2022 - 13:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemilik Ponpes Al Washilah Jakarta Barat, Apresiasi Penanganan Kasus Penembakan Brigadir Yoshua

JAKARTA, — Lensapolri.com — Langkah Kapolri Jenderal polisi Listyo Sigit Prabowo dalam pengusutan kasus kematian Brigadir Yoshua Hutabarat. Kapolri baru saja mengumumkan Irjen Pol Ferdy Sambo sebagai tersangka atas kematian Brigadir Pol Yoshua di rumah dinas Kadiv Propam.

Baca Juga :  Program Jumat curhat, Dirpamobvit Polda Bali Sampaikan pentingnya menjaga Harkamtibmas di Lingkungan Masing-masing

Langkah tegas dalam memproses hukum tanpa pandang bulu banyak menuai apresiasi dari para element masyarakat salah satunya tokoh agama di Jakarta Barat Ustadz Wahab Dasuki selaku pemilik Ponpes Al Washilah Kembangan Jakarta Barat dan dai kondang yang kerap mengisi program TV Nasional

Ustadz Wahab Dasuki mengatakan, langkah kapolri sudah sangat tepat dalam menentukan langkah tegas kasus penembakan Brigadir Yoshua

“Ini sangat baik dan tegas yang dilakukan oleh polri sehingga masyarakat bisa menilai langsung bahwa polri tidak pandang bulu,” ujar Ustadz Wahab Dasuki saat dikonfirmasi dilokasi, Rabu, 10/8/2022.

Baca Juga :  Jelang Hari Bhayangkara ke 77, Polres Majalengka Adakan Giat Donor Darah

Menurutnya, dengan penetapan sebagai tersangka Irjen Pol FS kasus ini sangat tepat

” Polri bertindak secara profesional dan transparan sehingga kasus tersebut terang benderang dan masyarakat bisa melihat langsung tentang proses hukum yang sedang berjalan,” terangnya

Rhamdan/Red

( *Humas Polres Metro Jakarta Barat* )

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Evaluasi dan Motivasi Personel, Wakapolres Badung Pimpin Apel Pagi
Bhabinkamtibmas Dalung Amankan Ibadah Minggu Di Gereja Galang Buana. 
Polsek Kuta Utara Jamin Keamanan Dan Kenyamanan Kejuaraan Pencak Silat Di Gor Purna Krida
Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat Personil Polsek Mengwi Tergelar Sepanjang Jalur Lakukan Pengaturan Lalin
Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Mengwi Laksanakan Blue Light Patrol Secara Intensif
Hadir di Tengah Masyarakat, Patroli Biru Polres Badung Jaga Keamanan Dini Hari
Antisipasi C3, Unit Raimas Polres Badung Patroli Malam di Kawasan Dalung
SIM Keliling Polres Badung, Solusi Praktis Perpanjang SIM
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 08:57 WIB

Evaluasi dan Motivasi Personel, Wakapolres Badung Pimpin Apel Pagi

Senin, 5 Januari 2026 - 08:48 WIB

Bhabinkamtibmas Dalung Amankan Ibadah Minggu Di Gereja Galang Buana. 

Senin, 5 Januari 2026 - 08:45 WIB

Polsek Kuta Utara Jamin Keamanan Dan Kenyamanan Kejuaraan Pencak Silat Di Gor Purna Krida

Senin, 5 Januari 2026 - 08:32 WIB

Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat Personil Polsek Mengwi Tergelar Sepanjang Jalur Lakukan Pengaturan Lalin

Senin, 5 Januari 2026 - 08:28 WIB

Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Mengwi Laksanakan Blue Light Patrol Secara Intensif

Berita Terbaru

Berita Polres

Evaluasi dan Motivasi Personel, Wakapolres Badung Pimpin Apel Pagi

Senin, 5 Jan 2026 - 08:57 WIB