Mengendarai Motor, Kapolresta Palu bersama Ketua Bhayangkari Cabang Kota Palu Cek Pospam & Posyan

- Redaksi

Kamis, 20 April 2023 - 00:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PALU – Pastikan kesiapan pos pengamanan dan pelayanan pada pelaksanaan operasi Ketupat 2023, Kapolresta Palu Kombes Pol. Barliansyah, S.I.K., M.H. didampingi ketua Bhayangkari cabang kota palu Ny. Dewi Barliansyah diikuti rombongan PJU Polresta Palu dan pengurus Bhayangkari cabang kota Palu, Rabu, 19/04/23.

Kegiatan pengecekan pos pengamanan diawali di wilayah Polsek Palu selatan posyan terpadu bandara mutiara sisaljufri , Pospam Towua , Posyan bundaran Palupi , lanjut wilayah palu barat pospam palu plaza , pospam PGM dengan mengendarai roda 2 (Motor)

Baca Juga :  6 Perampok Bersenpi Ditembak Polisi, 1 Mati

Kombes Pol.Barliansyah, S.IMK., M.H.mengatakan, pengecekan pos pelayanan yang kami lakukan ini ialah dalam rangka mengecek kesiapan personil maupun sarana prasana yang telah didirikan untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat saat melakukan perjalanan mudik merayakan Idul Fitri 1444 H tahun 2023.

Lanjutnya, Kegiatan yang dilakukan bertujuan untuk memastikan kesiapan personelnya untuk menghadapi dan mengantisipasi sejak dini arus mudik lebaran tahun 2023.

“Dalam kegiatan ini, kami juga memberikan beberapa arahan kepada para kepala pos pengamanan dan kepala pos pelayanan, untuk ditindak lanjuti terkait kegiatannya pada saat menjelang, saat dan setelah hari raya Idul Fitri kami juga memberikan bingkisan untuk personil penjagaan pospam dan posyan,” Ucapnya.

Baca Juga :  Sasar Pelaku Usaha di Pati, Satlantas Polresta Pati Gelar Penertiban Knalpot Brong

Karena menurutnya, target dari kegiatan ini adalah dua hal, yaitu mengantisipasi kerawanan kamseltibcarlantas dalam hal kemacetan kemudian kita juga mengantisipasi terhadap adanya gangguan Kamtibmas”bebernya.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas
59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:07 WIB

Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:04 WIB

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Berita Terbaru