Jaga keamanan, Polsek sandubaya patroli sambil berbagi sambako

- Redaksi

Kamis, 20 April 2023 - 17:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lensapolri.com Mataram NTB – Sembari membagikan Paket Sembako kepada masyarakat yang butuhkan, Polsek Sandubaya Polresta Mataram Polda NTB melakukan Patroli Keamanan dalam rangka menciptakan situasi dan kondisi di wilayah hukumnya tetap tentram.

Saat di temui media ini diruang kerjanya, Kapolsek Sandubaya Kompol Moh Nasrullah SIK menjelaskan kegiatan yang dilakukan anggotanya sebagai bentuk memelihara Kamtibmas di wilayah hukum Polsek yang dii pimpinnya. Namun patroli Kali ini tidak seperti biasanya, anggota sekaligus membawa bikisan paket sembako untuk dibagikan kepada masyarakat yang memang membutuhkan atau Penerima Manfaat.

Baca Juga :  Polres Pesawaran Kembali Gelar Jumat Curhat, Masyarakat Keluhkan Pupuk Subsidi

Menurut Kapolsek patroli sambil berbagi, bentuk kepedulian Polsek Sandubaya terhadap masyarakat yang kurang mampu dan tentu membutuhkan pertolongan kita semua.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tujuan utamanya sih menjaga keamanan masyarakat, namun karena ada sedikit rezeki yang kami miliki, maka sambil Patroli kami memberikan bingkisan paket sembako kepada masyarakat yang kurang mampu yang ditemuinya saat patroli,”ungkap Nasrullah.

Baca Juga :  Program Minggu Kasih, Kabagbinopnal Ditpolair Polda Bali Sampaikan pentingnya menjaga Harkamtibmas di Lingkungan Benoa

Patroli yang dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya peristiwa pidana yang kerap terjadi di wilayah hukum Polsek Sandubaya seperti Kasus Pencurian (3C) serta penyalahgunaan narkotika dimana pada setiap titik rawan anggota memberikan himbauan kepada masyarakat agar sama-sama menjaga Kamtibmas dengan mencegah terjadinya tindak pidana.

Baca Juga :  Polres Gianyar Laksanakan Pemasangan Spanduk Ops Keselamatan Agung 2025

“Langkah ini kami lakukan sebagai upaya preventif terhadap hal-hal yang akan mengganggu Kamtibmas,”jelasnya.

Terakhir ia berharap dengan apa yang dilakukan anggota nya dapat menambah kepercayaan masyarakat terhadap institusi Polri. Dan bagi penerima manfaat bingkisan paket sembako semoga bermanfaat untuk diri dan keluarganya.(za/red)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas
59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:07 WIB

Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:04 WIB

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Berita Terbaru