Kapolres Bangli Hadiri Piodalan di Pura Padmasana Polsek Bangli.

- Redaksi

Rabu, 22 Januari 2025 - 13:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lensapolri.com – Polda Bali, Polres Bangli.

Kepala Kepolisian Resor Bangli AKBP I Gede Putra, SH., S.I.K., MH didampingi pejabat utama Polres Bangli menghadiri dan melaksanakan sembahyang bersama dalam rangka piodalan di Pura Padmasana Polsek Bangli, Rabu (22/1/2025).

Piodalan di Pura Padmasana Polsek Bangli pada hari ini Buda Cemeng Klawu dipuput oleh Mangku Ipda Wayan Budiarga dimana piodalan dilaksanakan setiap enam bulan sekali, ikut hadir Kapolres Bangli AKBP I Gede Putra, SH., S.I.K., MH didampingi Kabag Ops, Kabag Log, Kasat Samapta, Kasat Lantas, Kasat Polair, Kasat Reskrim, Kasat Intelkam, Kasi Propam, Kapolsek Bangli, PJU Polsek Bangli, personel Polsek Bangli beserta keluarga.

Baca Juga :  Kapolsek Narmada Rutin Datangi Rumah Duka Di Wilayah Hukumnya

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Jumat Curhat Polsek Kuta Utara Ajak Komonitas Penyewaan Papan Surfing Jaga Kamtibmas.

Kapolres Bangli melalui Kasi Humas Polres Bangli Akp I Wayan Sarta mengatakan bahwa dalam rangka piodalan di Pura Padmasana Polsek Bangli ini untuk meningkatkan Sradha Bhakti kepada Ida Sang Hyang Widhi Wasa. Persembahyangan bersama ini diharapkan dapat memberikan kebahagiaan dan kedamaian lahir batin kepada seluruh personel terutama Umat Polsek Bangli dalam melaksanakan tugas dan kewajiban sebagai abdi negara dan abdi masyarakat. (hms)

Baca Juga :  Polres Demak Ungkap Kasus Penipuan Modus Investasi Proyek Lampu Penerangan

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas
59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 09:15 WIB

Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat

Sabtu, 3 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:07 WIB

Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:04 WIB

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Berita Terbaru

Berita Polres

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Sabtu, 3 Jan 2026 - 07:04 WIB