Libur Panjang, Polres Gianyar Laksanakan Pengamanan Obyek Wisata Bali Safari

- Redaksi

Minggu, 26 Januari 2025 - 12:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gianyar. Lensapolri.com – Guna memastikan keamanan dan kenyamanan masyarakat dalam melaksanakan liburan, personel Polres Gianyar melaksanakan pengamanan daerah tujuan wisata bertempat di Bali Safari and Marine Park. Minggu (26/1/2025).

Kegiatan ini dilaksanakan sesuai dengan sprin Kapolres Gianyar nomor : Sprin/175/I/PAM.3.3./2025 tertanggal 24 Januari 2025. Pengamanan dilaksanakan sebagai langkah antisipasi untuk menjaga ketertiban dan memberikan rasa aman bagi para pengunjung.

Baca Juga :  Polsek Kuta Laksanakan Cooling System di Pantai Kuta Jelang Tahun Baru Imlek 2576

Kapolres Gianyar melalui Kasi Humas Polres Gianyar Iptu I Nyoman Tantra menyampaikan adanya libur panjang dan cuti bersama mulai 25 hingga 29 Januari 2025 tersebut diperkirakan terjadi peningkatan mobilitas masyarakat baik di jalan utama maupun objek wisata wilayah Gianyar.

“Untuk mengantisipasi hal tersebut, Polres Gianyar menyiapkan pengamanan demi kelancaran mobilitas masyarakat. Kami juga mengintensifkan kegiatan patroli dan pengamanan di lokasi wisata, termasuk rute menuju objek wisata,” katanya.

Baca Juga :  Polda Sulteng Apresiasi Masyarakat Atas Terselenggaranya Kampanye Pilpres yang Aman dan Kondusif

Pihaknya juga mengatakan, Polres Gianyar juga mengantisipasi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) lainnya dengan meningkatkan patroli dan kesiapsiagaan personel di wilayah.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif
Polsek Bangli Pantau Kunjungan Wisatawan Jelang Nataru di Desa Wisata Penglipuran
Pelayanan Publik Lebih Ramah, Polres Badung Perkuat Pendekatan Humanis kepada Masyarakat
Polres Badung Perkuat Keamanan Perbankan Lewat Patroli Raimas Presisi
Hadirkan Rasa Aman bagi Wisatawan, Polsek Kuta Utara Tingkatkan Patroli UKL di Area Wisata
Respons Cepat Antisipasi Macet, Ipda Sutarja dan Linmas Turun Langsung di Simpang Shortcut Canggu
Dukung Mobilitas Masyarakat, Personel Polsek Abiansemal Laksanakan Pengaturan Lalin Sore
Wujudkan Rasa Aman Masyarakat, Samapta Polsek Abiansemal Tingkatkan Patroli Subuh di Titik Rawan
Berita ini 36 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:02 WIB

Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif

Rabu, 31 Desember 2025 - 08:48 WIB

Pelayanan Publik Lebih Ramah, Polres Badung Perkuat Pendekatan Humanis kepada Masyarakat

Rabu, 31 Desember 2025 - 08:41 WIB

Polres Badung Perkuat Keamanan Perbankan Lewat Patroli Raimas Presisi

Rabu, 31 Desember 2025 - 08:34 WIB

Hadirkan Rasa Aman bagi Wisatawan, Polsek Kuta Utara Tingkatkan Patroli UKL di Area Wisata

Rabu, 31 Desember 2025 - 08:25 WIB

Respons Cepat Antisipasi Macet, Ipda Sutarja dan Linmas Turun Langsung di Simpang Shortcut Canggu

Berita Terbaru