Samapta Polsek Kuta Utara Patroli Wilayah Sambangi ATM Di Jalan Raya Canggu

- Redaksi

Kamis, 6 Februari 2025 - 11:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lensapolri.com – Kuta Utara. Personil Samapta Polsek Kuta Utara di pimpin Kanit Samapta Iptu Gede Wirata terus meningkatkan pelaksanakan kegiatan Blue Light Patrol malam hari dengan tujuan untuk menjaga situasi wilayah agar tetap aman dan kondusif dengan menyambangi sejumlah lokasi strategis dan Vital di jalan Raya Canggu. Rabu (5/2/2025 ) malam pukul 23.30 Wita.

Baca Juga :  Satreskrim Polres Madiun Bekuk penjual TOGEL Sydney

Seizin Kapolsek Kuta Utara AKP I Ketut Pasek Sudina S.I.K.,M.H Kanit Samapta Polsek Kuta Utara Iptu Gede Wirata menjelaskan kegiatan patroli ini lebih di intensifkan untuk mengantisipasi timbulnya gangguan kamtibmas saat malam hingga dini hari di mana rentang waktu tersebut merupakan waktu rawan yang dimanfaatkan oleh pelaku kejahatan melakukan perbuatan melawaan hukum.

Patroli ini menyasar obyel vital mesin ATM BRI dan BNI, di jalan raya Canggu. Selain memantau situasi, petugas juga memberikan imbauan kepada petugas Security dan masyarakat sekitar agar bersama-sama menjaga situasi Kamtibmas di sekitar lingkungannya agar tetap aman, damai, dan kondusif.

Patroli ini juga menyasar warung, pemukiman penduduk, area minim penerangan, dan tempat rawan lainnya.

Baca Juga :  Tingkatkan Pelaksanaan Patroli Samapta Polsek Mengwi Sambangi Pertokoan

Upaya tersebut terus dilakukan secara rutin, di harapkan mampu mencegah terjadinya kriminalitas dan memberi perasaan aman dan nyaman terhadap mayarakat.

“Patroli hingga subuh terus hadir di lokasi obyek vital dan strategis lainnya untuk mewujudkan daerah Hukum Polsek Kuta Utara dengan kondisi aman dan kondusif,” Pungkas Iptu Wirata.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dirbinmas Polda Bali Buka Fun Run 5K HUT Ke-45 Satpam di Bali Meriahkan Tahun Baru 2026
Personel Polres Bangli Berikan Atensi Penuh Kunjungan Wisatawan di Obyek Wisata Penelokan Kintamani
Atensi giat kunjungan wisatawan di seputaran dermaga danau batur
Sat Samapta Polres Bangli Laksanakan Pergelaran Blue Light Patrol di Pusat Keramaian Kota Bangli pada Malam Hari
Terjaminnya Kenyamanan Peribadatan Umat Kristiani, Sat Samapta Laksanakan Pengamanan di Gereja Marga Rahayu Bangli
Pengamanan Humanis, Lalu Lintas Kondusif Satgas Kamsel Pastikan Stabilitas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Kapolda Bali Apresiasi Sinergi Personel dan Masyarakat, Operasi Lilin 2025 Berjalan Aman dan Kondusif
Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Mengwi Laksanakan Patroli dialogis di Kawasan Pasar Tradisional
Berita ini 31 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 12:32 WIB

Dirbinmas Polda Bali Buka Fun Run 5K HUT Ke-45 Satpam di Bali Meriahkan Tahun Baru 2026

Minggu, 4 Januari 2026 - 12:28 WIB

Personel Polres Bangli Berikan Atensi Penuh Kunjungan Wisatawan di Obyek Wisata Penelokan Kintamani

Minggu, 4 Januari 2026 - 12:20 WIB

Atensi giat kunjungan wisatawan di seputaran dermaga danau batur

Minggu, 4 Januari 2026 - 11:33 WIB

Sat Samapta Polres Bangli Laksanakan Pergelaran Blue Light Patrol di Pusat Keramaian Kota Bangli pada Malam Hari

Minggu, 4 Januari 2026 - 11:04 WIB

Terjaminnya Kenyamanan Peribadatan Umat Kristiani, Sat Samapta Laksanakan Pengamanan di Gereja Marga Rahayu Bangli

Berita Terbaru