Lulus Seleksi Sespimmen Polri T.A. 2022, 8 Personil Pamit ke Kapolda dan Wakapolda Kaltim

- Redaksi

Jumat, 11 Maret 2022 - 11:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BALIKPAPAN- Sebanyak delapan personil Polda Kaltim yang berhasil lulus seleksi Sespimmen Polri T.A.2022, berkunjung ke Kapolda Kaltim dan Wakapolda Kaltim, Jumat (11/03/2022).

Kedatangan delapan perwira menengah polri tersebut didampingi Kabag Dalpres Ro Sdm Polda Kaltim AKBP Bambang Sugihartono disambut hangat oleh Kapolda Kaltim dan Wakapolda Kaltim di Ruang Kerjanya.

Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Imama Sugianto, M.Si., berharap para personil yang telah lulus seleksi ini mampu untuk menjadi Perwira Polri yang memiliki output hasil didikan yang memenuhi kriteria sebagai pimpinan tingkat menengah dengan memiliki kemampuan manajerial yang memadai.

“Selamat bertugas, berikan kinerja terbaik dalam bekerja untuk memenuhi ekspektasi masyarakat terhadap hadirnya polisi dalam masa pandemi Covid-19 saat ini,” tutupnya

Baca Juga :  Cegah Pelanggaran Anggota, Kabid Propam Polda Jatim Bersama Anggota Mengecek Kedisiplinan dan Kesiapsiagaan Polsek Jajaran


Untuk diketahui, Sespimmen Polri merupakan lembaga pendidikan tertinggi Polri yang menyelenggarakan pendidikan calon staf dan pimpinan Polri tingkat menengah sebagai penegak hukum yang profesional, bermoral dan modern yang berwawasan kepemimpinan strategi serta memiliki komitmen kuat terhadap integritas moral sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat.(*)

Berita Terkait

Ditreskrimum Polda Sulsel Berhasil Ungkap Kasus TPPO dan Perlindungan Pekerja Migran
Apresiasi Kinerja Kamtibmas yang Kondusif, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Personel Polres Pangkep
Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Sulawesi Selatan
Polda Metro Jaya Klarifikasi Alexander Marwata Terkait Dugaan Korupsi Eko Darmanto
Polda Sulteng Ajarkan Toleransi Sejak Dini kepada Anak TK Negeri Pembina Palu
Gerak Cepat! Kapolda Metro Jaya Tindaklanjuti Dugaan Pungli Di Samsat Bekasi
Sandang Pangkat Bintang Tiga, Komjen Pol Agung Ucapkan Terima Kasih Kepada Warga Sumut
Polda Sumut Gelar Berbagai Kegiatan Sosial Sambut HUT Bhayangkara ke 78
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 11:27 WIB

Ditreskrimum Polda Sulsel Berhasil Ungkap Kasus TPPO dan Perlindungan Pekerja Migran

Selasa, 19 November 2024 - 10:59 WIB

Apresiasi Kinerja Kamtibmas yang Kondusif, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Personel Polres Pangkep

Selasa, 12 November 2024 - 14:19 WIB

Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Sulawesi Selatan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 10:37 WIB

Polda Metro Jaya Klarifikasi Alexander Marwata Terkait Dugaan Korupsi Eko Darmanto

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:38 WIB

Polda Sulteng Ajarkan Toleransi Sejak Dini kepada Anak TK Negeri Pembina Palu

Berita Terbaru

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB