Gowes Bersama PJU, Cara Kapolda Kaltim Pantau Situasi Kamtibmas

- Redaksi

Sabtu, 2 Juli 2022 - 19:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BALIKPAPAN — Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Imam Sugianto, M.Si., bersama Wakapolda Kaltim Brigjen Pol. Drs. Hariyanto, S.H., M.Hum,, serta para pejabat Utama Polda Kaltim melaksanakan Gowes Sehat, Sabtu Pagi (2/7/2022).

Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol. Yusuf Sutejo, S.I.K., M.T., menerangkan setelah disibukkan dengan agenda kerja lainnya, hari ini Kapolda bersama rombongan kembali melaksanakan gowes.

Baca Juga :  Polda Kaltim Siapkan 1.345 Personil Amankan Lebaran 2022, Pos Terpadu Layani Vaksinasi Pemudik

“Hari ini rute dimulai dari Kediaman Bapak Kapolda, Jln Wiluyo puspoyudo/ Polda lama – Tugu Pemuda –  sampai Stadion Batakan, putar balik dan Finis di kediaman Bapak Kapolda.” tutur Yusuf.

“Gowes ini dilaksanakan karena selain untuk kebugaran tubuh, juga cukup efektif dalam memantau perkembangan situasi kamtibmas,” Sambung Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Yusuf Sutejo.(*)

Berita Terkait

Kapolda Bali Cek dan Pantau Situasi Kamtibmas Wilkum Jembrana
Ditreskrimum Polda Sulsel Berhasil Ungkap Kasus TPPO dan Perlindungan Pekerja Migran
Apresiasi Kinerja Kamtibmas yang Kondusif, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Personel Polres Pangkep
Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Sulawesi Selatan
Polda Metro Jaya Klarifikasi Alexander Marwata Terkait Dugaan Korupsi Eko Darmanto
Polda Sulteng Ajarkan Toleransi Sejak Dini kepada Anak TK Negeri Pembina Palu
Gerak Cepat! Kapolda Metro Jaya Tindaklanjuti Dugaan Pungli Di Samsat Bekasi
Sandang Pangkat Bintang Tiga, Komjen Pol Agung Ucapkan Terima Kasih Kepada Warga Sumut
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 16:48 WIB

Kapolda Bali Cek dan Pantau Situasi Kamtibmas Wilkum Jembrana

Selasa, 19 November 2024 - 11:27 WIB

Ditreskrimum Polda Sulsel Berhasil Ungkap Kasus TPPO dan Perlindungan Pekerja Migran

Selasa, 19 November 2024 - 10:59 WIB

Apresiasi Kinerja Kamtibmas yang Kondusif, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Personel Polres Pangkep

Selasa, 12 November 2024 - 14:19 WIB

Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Sulawesi Selatan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 10:37 WIB

Polda Metro Jaya Klarifikasi Alexander Marwata Terkait Dugaan Korupsi Eko Darmanto

Berita Terbaru

Berita Polda

Kapolda Bali Cek dan Pantau Situasi Kamtibmas Wilkum Jembrana

Jumat, 22 Nov 2024 - 16:48 WIB

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB