Polres Kutai Barat Amankan Aksi Unras Damai Ormas Gerakan Pemuda Asli Kalimantan (GEPAK)

- Redaksi

Rabu, 2 Agustus 2023 - 21:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutai Barat – Polres Kubar menggelar pengamanan Unjuk rasa damai yang dilakukan oleh Gerakan Pemuda Asli Kalimantan (GEPAK) Selasa, (01/08/2023)

Kegiatan unjuk rasa damai yang dilakukan di simpang tiga bisnis center kecamatan barong tongkok.Mereka mengawali kegiatnnya dengan berkumpul di simpang tiga bisnis center pada Pukul 15.30 Wita.
selanjutnya massa unjuk rasa bergeser menuju Polres Kutai Barat dengan menggunakan Kendraan Roda 2 dan 4.

Di simpang tiga bisnis center massa memulai orasinya dengan menggunakan pengeras suara dan spanduk
Kapolres Kubar AKBP Heri Rusyaman, SIK,MH melalui Kabag Ops Polres Kubar AKP Teguh Budi Santoso, S.Th. yang memantau langsung pengamanan jalannya unjuk rasa damai tersebut mengatakan Polres Kubar memberikan pengamanan aksi Unras damai yang dilakukan oleh Ormas GEPAK sehingga Unras damai tersebut bejalan aman ,damai , tertib dan lancar.

Baca Juga :  Kapolda Kaltim Terima Kunjungan Tim Puslitbang Mabes Polri

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Rugikan Ratusan Nasabah Dari Berbagai Penjuru Nusantara, Polda Jateng Bongkar Arisan Online Beromzet 4 M

Hari ini kita turunkan personel Polres Kubar untuk menjaga dan mengawal unjuk rasa Ormas GEPAK ” Kata Kapolres Kubar
Kapolres Kubar AKBP Heri Rusyaman, SIK,MH melalui Kabag Ops Polres Kubar AKP Teguh Budi Santoso, S.Th. juga menyampaikan ucapan terima kasih dan apresiasi kepada Anggota GEPAK yang telah melakukan aksi Unjuk rasa dengan damai , sehingga kegian unras berjalan aman damai dan teritib.

Berita Terkait

Ditreskrimum Polda Sulsel Berhasil Ungkap Kasus TPPO dan Perlindungan Pekerja Migran
Apresiasi Kinerja Kamtibmas yang Kondusif, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Personel Polres Pangkep
Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Sulawesi Selatan
Polda Metro Jaya Klarifikasi Alexander Marwata Terkait Dugaan Korupsi Eko Darmanto
Polda Sulteng Ajarkan Toleransi Sejak Dini kepada Anak TK Negeri Pembina Palu
Gerak Cepat! Kapolda Metro Jaya Tindaklanjuti Dugaan Pungli Di Samsat Bekasi
Sandang Pangkat Bintang Tiga, Komjen Pol Agung Ucapkan Terima Kasih Kepada Warga Sumut
Polda Sumut Gelar Berbagai Kegiatan Sosial Sambut HUT Bhayangkara ke 78
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 11:27 WIB

Ditreskrimum Polda Sulsel Berhasil Ungkap Kasus TPPO dan Perlindungan Pekerja Migran

Selasa, 19 November 2024 - 10:59 WIB

Apresiasi Kinerja Kamtibmas yang Kondusif, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Personel Polres Pangkep

Selasa, 12 November 2024 - 14:19 WIB

Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Sulawesi Selatan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 10:37 WIB

Polda Metro Jaya Klarifikasi Alexander Marwata Terkait Dugaan Korupsi Eko Darmanto

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:38 WIB

Polda Sulteng Ajarkan Toleransi Sejak Dini kepada Anak TK Negeri Pembina Palu

Berita Terbaru